cara menghilangkan bekas cacar

Apa kabar teman ku semua.. Saya admin nahdahmuslim.blogspot.com, Disini saya akan mecoba untuk berbagi pengalaman kepada teman-teman semua tentang apa yang admin tahu, semoga artikel ku yang satu ini bermanfaat bagi teman-teman semua ..

Bekas penyakit cacar dalam bahasa Inggris disebut dengan nama small pox.Timbulnya Cacar sering disebabkan karena virus poks. Akibat timbulnya penyakit cacar pada umumnya dimulai dengan demam, dan juga keluarnya gelembung bernanah yang tersebar di beberapa bagian tubuh dan wajah. Penyakit cacar air tidak berbahaya, tetapi bekas sangat mengganggu penampilan kita dan mengurangi rasa percaya diri. Ada banyak jenis cacar,contohnya cacar air,Cacar air dapat sembuh dengan sendirinya tetapi bisa juga dengan menggunakan pengobatan “Asiklovir” berupa 800 mg per hari dan juga bisa menggunakan salep yang mengandung asiklovir dengan cara dioleskan. Demikian pertolongan pertama saat Anda terserang cacar air. Dan saya akan memberikan sedikit tips dan cara menghilangkan bekas cacar.

cara menghilangkan bekas cacar

Yang pertama dengan menggunakan kacang hijau. Kacang hijau sangat dipercaya untuk menhilangkan bekas cacar paa tubuh kita yang membuat kita semakin tidak percaya diri karena bekasnya. dengan cara Kacang hijau direndam terlebih dahulu kedalam air tunggu hingga mengembang dan sedikit lunak, setelah itu tumbuk halus kacang hijau tersebit oleskan pada bagian kulit Anda yang terdapat bekas cacar.
Yang kedua dengan menggunakan mengkudu.Menghilangkan Bekas Cacar dengan menggunakan Mengkudu juga sangat efektif. Buah mengkudu yang sudah berwarna kuning dan baunya yang sudah agak menyengat Anda coba untuk dibuat jus, minumlah ramuan ini setiap hari hingga bekas cacar yang ada di kulit Anda lama-lama akan menghilang dengan sendirinya tetapi membutuhkan waktu yang agak lama, minumlah ramuan ini hingga benar-benar hilang dan bersabarlah untuk mendapatkan hasil yang maksimal.

Cara yang ketiga dengan menggunakan daun pegagan.Menghilangkan Bekas Cacar Menggunakan Daun Pegagan ini juga terkenla sangat efektif, dan sudah terkenal sejak nenek moyang kita. Dengan cara sebagai berikut ambil lah sedikit daun pegagan dan cuci dengan bersih, Setelah itu buat jus bisa juga dicampur degan menggunakan madu atau gula sesuai selera Anda minumlah secara rutin setiap hari karena daun pegagan sangat membantu dalam peremajaan kulit dari dalam tubuh kita.


Langkah yang ke empat dengan menggunakan jagung muda. menghilangkan Bekas Cacar pada tubuh dengan Menggunakan Jagung Muda. Dengan cara jagung muda dibilas hingga bersih kemudian diparut setelsh itu coba untuk mengoleskan pada bagian kulit yang terkena cacar. cara ini bisa digunakan saat terjangkit cacar dan dapat menghilangkan bekas cacar.

Langkah yang kelima Menggunakan Temulawak. temulawak adalah ramuan tradisional , tetapi sangat terkenal juga dijaman dahulu untuk menyembuhkan bekas luka cacar. gunakanlah dengan cara di rebus dengan air sedikit saja , tunggu hingga mendidih , kemudain tunggu air hingga dingin, setelah dingin Anda dapat untuk mengoleskan temulawak tersebut ke bagian bekas cacar , tunggu hingga kering , temulawak ini bermanfaat untuk cepat menkeringkan cacar air pada tubuh , dan berguna juga untuk menghilangkan bekas cacarnya pada wajah dan tubuh.

Langkah yang terakhir dengan banyak mengkonsumsi air putih, vitamin C dan vitamin E vitamin C, E dan perbanyak air putih dapat menghilangkan bekas cacar pada tubuh dan wajah Anda.

cara menghilangkan bekas cacar


Sekian dulu dari saya cara menghilangkan bekas cacar pada tubuh dan wajah semoga artikel saya bermanfaat. maaf jika ada salah kata atau kurang lengkap dalam membuat artikel kekurangan hanya memiliki saya, kesempurnaan milik Allah SWT. Kita manusia hanya bisa berusaha. selamat untuk mencoba..

Bagikan ke

Artikel Menarik Lainya